April 2022

PMAD Melayani Jasa VVIP Inflight Catering Perdana Menteri Malaysia di CGK

CAS Group melalui anak usahanya; PMAD kembali dipercaya melayani jasa VVIP Inflight Catering di CGK pada kunjungan Perdana Menteri Malaysia, Ismail Sabri Yaakob, 01 April 2022. Adapun agenda yang dilaksanakan di Jakarta adalah penandatanganan MoU mengenai penempatan dan perlindungan Pekerja Migran Indonesia di Malaysia.

PMAD Melayani Jasa VVIP Inflight Catering Perdana Menteri Malaysia di CGK Read More »

JAS Airport Services (JAS) Dukung “Resumption Flight” 11 Maskapai Internasional di Indonesia

JAS mendukung layanan operasional 11 maskapai internasional maupun domestik untuk melakukan pemulihan penerbangan (resumption flight) ke Indonesia yang sempat terhenti sejak awal 2020 terkena dampak pandemi. Dengan adanya resumption flight tersebut, JAS kembali memberikan pelayanan baik ground handling maupun cargo handling di bandara-bandara seperti CGK, KJT, SUB, dan DPS. Diharapkan dengan dimulainya kembali penerbangan-penerbangan internasional

JAS Airport Services (JAS) Dukung “Resumption Flight” 11 Maskapai Internasional di Indonesia Read More »

Scroll to Top