Rapat Umum Pemegang Saham

Ringkasan

Keputusan Kunci, Laporan, dan Wawasan yang Membentuk Masa Depan Perusahaan Kami

2017
2018
2019
2020
2021
2022
2023
2024
2025
  • 2025

    Pada tahun 2025, CAS Group mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (“RUPSLB”) yang dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

  • 2024

    Pada tahun 2024, CAS Group mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (“RUPSLB”) yang dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

  • 2023

    Pada tahun 2023, CAS Group mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (“RUPSLB”) yang dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 

  • 2022

    Pada tahun 2022, CAS Group mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (“RUPSLB”) yang dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 

  • 2021

    Pada tahun 2021, CAS Group mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (“RUPSLB”) yang dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 

  • 2020

    Pada tahun 2020, CAS Group menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (“RUPSLB”), dilaksanakan sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku dengan penjelasan sebagai berikut:

    RUPST

      1. Persetujuan dan pengesahan atas Laporan Tahunan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2019 serta persetujuan dan pengesahan atas Laporan Keuangan Perseroan termasuk di dalamnya Neraca dan Perhitungan Laba/Rugi Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2019 yang telah diaudit oleh Akuntan Publik Independen Kantor Akuntan Publik Purwantono, Sungkoro & Surja dan persetujuan atas laporan tugas pengawasan Dewan Komisaris Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2019, serta memberikan pelunasan dan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya (acquit et de charge) kepada seluruh anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan atas tindakan pengurusan dan pengawasan yang telah dilakukan dalam tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2019 dan tercantum di dalam Laporan Tahunan Perseroan.
      2. Penunjukan Akuntan Publik dan/atau Kantor Akuntan Publikyang akan melakukan audit atas Laporan KeuanganPerseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2020.
      3. Penetapan remunerasi bagi Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan Tahun 2020.

    RUPSLB

      1. Pengangkatan kembali dan perubahan susunan anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan.

  • 2019

    Pada tahun 2019, CAS Group menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (“RUPSLB”), dilaksanakan sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku dengan penjelasan sebagai berikut:

    RUPST

      1. Persetujuan atas Laporan Tahunan Perseroan untuk tahun buku 2018, termasuk di dalamnya Laporan Dewan Komisaris, Laporan Direksi dan Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku 2018, pengesahan Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2018, serta memberikan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya kepada Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan atas tindakan pengawasan dan pengurusan yang mereka lakukan dalam tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2018 (acquit et de charge)
      2. Persetujuan atas penggunaan keuntungan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2018.
      3. Persetujuan remunerasi anggota Dewan Komisaris dan anggota Direksi Perseroan.
      4. Penunjukan Akuntan Publik Independen untuk mengaudit buku-buku Perseroan untuk Tahun Buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2019.

    RUPSLB

      1. Perubahan Susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan.

  • 2018

    Pada tahun 2018, CAS Group menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dilaksanakan sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku dengan penjelasan sebagai berikut:

    RUPST

      1. Persetujuan atas Laporan Tahunan Perseroan untuk tahun buku 2017 termasuk di dalamnya Laporan Dewan Komisaris, Laporan Direksi dan Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku 2017, pengesahan Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2017, serta memberikan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya kepada Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan atas tindakan pengawasan dan pengurusan yang mereka lakukan dalam tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2017 (acquit et de charge).
      2. Persetujuan atas Penggunaan Keuntungan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2017.
      3. Persetujuan remunerasi anggota Dewan Komisaris dan anggota Direksi Perseroan.
      4. Penunjukan Akuntan Publik Independen untuk mengaudit buku-buku Perseroan untuk Tahun Buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2018.

  • 2017

    Pada tahun 2017, CAS Group menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“RUPST”) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (“RUPSLB”), dilaksanakan sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku dengan penjelasan sebagai berikut:

    RUPST

      1. Persetujuan atas Laporan Tahunan Perseroan tahun buku 2016, termasuk di dalamnya Laporan Dewan Komisaris, Laporan Direksi dan Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku 2016, pengesahan Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2016, serta memberikan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya kepada Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan atas tindakan pengawasan dan pengurusan yang mereka lakukan dalam tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2016.
      2. Persetujuan atas penggunaan keuntungan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2016.
      3. Persetujuan remunerasi anggota Dewan Komisaris dan anggota Direksi Perseroan.
      4. Penunjukan Akuntan Publik Independen untuk mengaudit buku-buku Perseroan untuk Tahun Buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2017.

    RUPSLB

      1. Perubahan Susunan Dewan Komisaris Perseroan.

Surat Kuasa Menghadiri RUPSLB – 25 April 2025

Surat Kuasa Menghadiri RUPST – 25 April 2025

Mata Acara RUPST CAS Tahun Buku 2024 – 25 April 2025

Mata Acara RUPSLB CAS Tahun Buku 2024 – 25 April 2025

Pemanggilan RUPS CASS – 25 April 2025

Tata Tertib RUPST dan RUPSLB PT Cardig Aero Services Tbk – April 25 2025

Pengumuman RUPST dan RUPSLB PT Cardig Aero Services Tbk – 25 April 2025

Ringkasan Risalah RUPST dan RUPSLB PT Cardig Aero Services Tbk – 21 Juni 2024

Bahan Mata Acara RUPSLB PT Cardig Aero Services Tbk – 21 Juni 2024

Bahan Mata Acara RUPST PT Cardig Aero Services Tbk – 21 Juni 2024

Laporan

Laporan Tahunan

PT Cardig Aero Services Tbk (CAS Group) mencatatkan kinerja keuangan dan operasional yang solid sepanjang tahun 2024, didorong oleh strategi optimalisasi layanan dan digitalisasi. Pendapatan mencapai Rp2,7 triliun, meningkat 24,5% dari tahun sebelumnya, sementara laba bersih tumbuh 67,2% menjadi Rp714,1 miliar. Seluruh lini bisnis berkontribusi terhadap pertumbuhan ini, termasuk peningkatan jumlah penerbangan yang ditangani, volume kargo, jumlah penumpang, dan produksi makanan. Penguatan struktur keuangan memungkinkan ekspansi yang lebih agresif, peningkatan efisiensi operasional, serta penetrasi ke pasar yang lebih luas.

Selain kinerja finansial yang kuat, CAS Group juga memperkuat tata kelola perusahaan dengan penerapan evaluasi berbasis KPI dan peningkatan sistem pengadaan. Percepatan transformasi digital terus dilakukan untuk meningkatkan kualitas layanan dan keandalan operasional. Strategi bisnis yang diterapkan berhasil mendorong akselerasi pertumbuhan dan memperkuat daya saing. Dengan mengusung tema “Fondasi yang Lebih Kuat untuk Melayani Anda Lebih Baik”, CAS Group menegaskan komitmennya untuk terus berinovasi dan memberikan nilai tambah bagi seluruh pemangku kepentingan.

Financial information

Financial Highlight

%
2019
%
2020
%
2021
%
2022
%
2023
%
2024

Revenue

2023

0.000,0 (00%)

(in bilion rupiah)

%
2019
%
2020
%
2021
%
2022
%
2023
%
2024

EBITDA

2023

0.000,0 (00%)

(in bilion rupiah)

%
2019
%
2020
%
2021
%
2022
%
2023
%
2024

Net Income

2023

0.000,0 (00%)

(in bilion rupiah)

Scroll to Top